
WartaJakarta.com-Jakarta
Tanpa terasa 2 pekan lagi sudah memasuki bulan Ramadhan , yaitu bulan yang penuh keberkahan.
Dalam rangka menyambut bulan Suci ini kami The Maleo Resto , Sotis Hotel Falatehan Blok M Jakarta Selatan menyajikan paket promo menginap di Hotel dan juga paket berbuka puasa yang bertemakan Ramadhan Barokah.
Kami memberikan 4 paket menginap di Hotel ,
paket yang pertama adalah
Rp.380.000nett/pax(Room Only) , Paket kedua Rp.450.000nett/night (Inc Sahur / Breakfasting 2 persons), Paket ketiga Rp.550.000nett/night (Inc Sahur / Breakfasting For 2 persons , Ta’jil / Bento For 2 Persons , 10% Discount For 3rd Night) , Paket Keempat Rp.650.000nett/night (Inc Sahur / Breakfasting For 2 Persons , Ta’Jil / Dinner Buffet di Maleo Resto , 10% Discount For 3rd Night).
Bukan hanya paket kamar saja kami juga memberikan paket berbuka puasa dengan harga yang sangat terjangkau, yaitu paket buffet Rp.125.000nett/pax , dan ada paket early bird dengan harga Rp.99.000nett/pax dengan pemesanan mulai sekarang sampai 31 maret 2022. Banyak Barokah yang didapat dengan membeli paket ini seperti , Beli 10 gratis 1 , Gratis Deluxe Room untuk yang sedang berulang tahun, Gratis Buffet untuk anak2 yang berusia dibawah 5 tahun, Discount 50% untuk orang tua yang umur nya sudah diatas 60 tahun, Ada Live Music juga setiap hari jum’at, ujar Apriyati selaku General Manager Hotel Sotis Falatehan,kepada WartaJalarta,Senin( 14/ 3) 2022 dalam rilis yang diterima.
Sebagai informasi Sotis Hotel Falatehan merupakan hotel bintang 3 yang berada di pusat kota. Letaknya sangat strategis di Jl. Falatehan I No. 21 – 22 Blok M Jakarta Selatan. Hotel ini berdekatan dengan Pusat perbelanjaan dan dekat dengan akses transportasi Umum ( Terminal Blok M dan MRT )
For Information & Reservation :
Sotis Hotel Falatehan
Jl. Falatehan I No.21 – 22
Jakarta Selatan 12160 Indonesia
Instagram : @sotisfalatehan
+6221 29426291
+62 811 9192 611 / +62 812 88043192
